Gambar Ilustrasi Tips Mengecek Baik Tidaknya PTC/Relay kulkas Menulis Artikel di Web Prodi TE dengan Judul Cara mudah menguji baik tidaknya Relay /PTC Kulkas Tips nya sebagai berikut : 1. Lepas PTC Relay dari Compressor dan Capasitor Starting maupun Running Capasitor 2. Siapkan Ohm Meter x 1 ( meter Analog) dan zerrokan telebih dulu. 3. Tusukkan ujung Probe merah ke lubang PTC yang atas dan ujung probe hitam ke lubang PTC relay sosi bawah. 4. Perhatikan gerakan jarum ohm meter, bila jarum menunjukkan nilai rendah ( nol Ohm ) berarti Relay PTC kulkas baik, bila tidak bergerak sama sekali ( resistansi tinggi atau tak terhingga ) berate Relay PTC kulkas Rusak.
Demikian Tips Praktis cara menguji baik- tidaknya PTC/ Relay Kulkas, semoga benmanfaat, salam sukses dari Lab. Bengkel Elektro Universitas STEKOM, selamat berkarya. |