![]() Gambar 1 Ilustrasi Flashing dan Menangani Kebocoran FREON di Kulkas 27 Langkah tersebut sebagai berikut : 1. 1. Potong pipa kapiler pengisian Freon ke compressor kulkas dengan tang kombinasi 2. 2. Lepas pipa tembaga sambungan naple pengisan dengan Las Blower, hidupkan api blower las setelah panas lepas Tarik dengan tang ujung sambugan pipa tersebut 3. 3 Pasang naple disambungan tadi dengan mengelas pipa yang sudah ada naplenya (sudah disiapkan sebelumnya), dan Las lagi dengan rapi. 4. 4. Pasang Manifolt meter ganda Selang kuning ke naple yang menuju compressor, selang merah dipasang ke Tabung Freon stok. 5. 5. Buka knop kran pembuka Freon di Tabung pengisi memutar knop ke kiri 6. 6. Buka knop kran pengisian di manifold selang kuning putar kekiri beberapa detik saja, sudah cukup terisi meski sedikit DAN TUTUP KEMBALI KRAN PENGISIAN. Karena hanya untuk mengetes mencari titik kebocoran. 7. 7. Siapkan air sabun dan kuaskan ke permukaan sisi dalam evaporator hingga ditemukan gelembung udara sebagai wujud adanya kebocoran. Atau di seluruh pipa kapiler dari output compressor pipa kapiler sisi tiup, condenser, dryer, evaporator menuju ke compressor lagi disisi hisap. Intinya cari dimana yang dimungkinkan da kebocoran. 8. 8. Gunakan Pakan Las alumunium untuk mengelas kebocoran di evaporator karena umunya evaporator terbuat dari bahan alumunium. Bisa pula dengan lem besi namun kekuatannyua tidak sebagus dengan cara dilas. 9. 9. Bila menggunakan Las lepas lis penutup evaporator karena dari bahan plastic agar tidak meleleh saat akan mengelas dengan blower las. Caranya dengan melepas sekrup di kanan dan kiri 10.10. Lepas perekat thermostrat dari sisi bawah evaporator agar tidak kena api las. Dan sisihkan secara aman. 11. Buang gas Freon di selang dengan cara melepas naple selang warna kuning. 12. 12. Bersihkan sisi / titik evaporator yang bocor dengan cara memanasi sisi bawah evaporator dan mengerik dengan pinset untuk mengelupas cat putih evaporator agar kelihatan alumuniumnya evap yang akan di las tambal. 13. 13 Panasi media evap alumunium yang akan dilas dengan blower dan sekitar 2 menit panas tempelkan alumuniumpakan las di media dan biarkan meleleh setelah rata meleleh matikan api las Blower. 14. 14 Bersihkan media dari kotoran sisa las di evap. 15. 15 Isikan oli ± 50 ml ke dalam pipa kapiler compressor saluran hisap ( pengisian Freon ) oli ditaruh di bekas aqua kecil yang sudah dipotong , celupkan ujung pipa hisap yang ada naple / pentil isap 16. siapkan stop kontak dan tang amper, hidupkan kulkas sekitar 3-4 detik sampai oli terhisap dan habis. Sambil memonitor arus pada tang amper sekitar 0,4 Aper.( menyesuaikan PK Compressor ), setelah oli terhisap habis, matikan kembali compressor dengan melepas steker dari stop kontak. 16 16. Iiskan Freon R 134 sebesar 78 gram dengan cara memasang selang pengsian warna kuning di naple pentil pengisian. Kemudian buka kran manifold selang kuning sekitar 3 detik dan pengiisan berlangsung sekitar 30Psi. untuikmengecek apakah masih ada kebocoran atau tidak di tempat yang baru saja di las tambal. Berikan air sabun di titik evap yang dilas tadi. Cek semua permukaa evap hingga benar benar tidak ada kebocoran ditempat lain. 1717. Siapkan cat pilog semprot untuk mengecat permukaan evap bekas Las agar rapi seperti semula.sehingga tampak seperti baru. hehe .. baik sisi atas maupun sisi bawah. 18 18. Pasang kembali List evaporator seperti semula termasuk penutup evaporator sisi depan. 19. 19. Lekatkan kembali thermostart di bawah evap. 20. 20. Buang sisa Freon pengisan tadi dengancara membuka katub selang kuning hingga habis . dan tutup kembali kran 21. 21. Vacum sistem dengan baik, atau dengan cara mesin compressor dihidupkan sampai tekanan sudah dibawah nol masukkan metil 9-10 tetes ke dalam sambungan tengah Manifold. Agar sisa udara / angin dalam sistem dapat dinetralisir oleh metil. Sistem ini disebut Flashing ( membuang sisa udara bersamaan dengan mengeluarkan Freon yng sudah terisi. 22. 22.. Isikan Freon hingga 10 Psi dan memonitor arus pada tang amper umumnya sekitar 0,5 Amper maksimal 0,75 sesuai spec pada label nameplate bodi kulkas. Sembari memperhatikan bunyi kemericik pembentukan buag es di evaporator. Tutup kran di tabung pengisian 23.23. Lepas selang pengisian dari naple 24. 24. Jepit pipa pengisian dengan tang betet ( tang Pres secara meaksimal) 25. 25. Potong pipa yang ada naple. Dan las bekas potongan. 26. 26. Uji hasil penutupan ujung Las dengan air sabun. Bila memang sudah tidak ada kebocoran penutupan maka selesai sudah proses penanganan kebocoran pada Kulkas 27.27 Bersihkan sisa sisa pengelas, rapikan kulkas di tempat semula
Demikian 27 Langkah menangani kulkas yang bocor dan cara LAS ALUMUNIUM serta FLASHING FREON. Semoga bermanfaat. Sampai jumpa dengan saya Pak Bambang S di Artikel berikutnya, salam sehat dan selamat berkarya. |